Visi-Misi

VISI

Terwujudnya masyarakat berbudaya informasi yang mandiri, partisipatif, berdaya
saing dan sejahtera.

 

 

MISI

1. Meningkatkan daya jangkau jaringan komunikasi dan informasi, melalui optimasi
berbagai sarana yang tersedia dengan meningkatkan peranserta masyarakat dalam
rangka memperkuat kesatuan dan persatuan bangsa.

2. Meningkatakan kelancaran arus informasi dan informasi secara transparan,
beretika dan bertanggung jawab sebagai salah satu upaya mencerdaskan bangsa.

 

 

3. Meningkatkan daya saing masyarakat melalui pemanfaatan dan pengembangan
Teknologi komunikasi dan informasi serta peningkaan kualitas, kuantitas dan
pendayaguaan sumberdaya manusia di bidang komunikasi dan informasi.

Tinggalkan komentar